Home | Saved News
(+) Save News

Reading time:
January 2, 2025
rekomendasi laptop tipis ringan dibawah 20 juta

Sebelum memulai rekomendasi kami kali ini, ijinkan kami untuk mengucapkan Selamat Tahun Baru 2025.

Kembali lagi dengan daftar rekomendasi laptop kami, yang kali ini akan memberikan highlight terhadap laptop tipis dan ringan (thin and light) yang sudah dilengkapi dengan diskrit grafis, tetapi dengan harga di bawah Rp 20 juta.

Kenapa Kita bikin rekomendasi ini:

  • Karena beberapa laptop di segmen ini masih belum dapat memenuhi persyaratan di rekomendasi laptop kelas harganya.
  • Meski demikian, laptop-laptop ini masih bisa sangat direkomendasikan, untuk orang-orang yang memang butuh laptop seperti ini.
  • Bisa jadi butuh laptop dengan performa GPU kencang, tapi tidak mau pakai laptop gaming karena tidak suka desainnya atau terlalu berat.

Apa yang kita harapkan:

  • Syarat utama jelas, laptopnya harus punya diskrit GPU.
  • Prosesor juga kita ambil yang masih tergolong baru. Kalau Intel minimal dari generasi ke-12, untuk AMD kita ambil dari prosesor dengan arsitektur Zen 3.
  • RAM minimal 16 GB, kalau 8 GB wajib bisa di-upgrade
  • Kapasitas SSD minimal 512 GB
  • Layar harus IPS, 100% sRGB bukan hal yang wajib.

Selengkapnya bisa simak langsung di video kami berikut ini:

Share

Source Berita


© 2024 - DotNet HTML News - Using AngleSharp and .NET 8.0 LTS